Bechannel – Dalam rangka memeriahkan HUT Kota Bandar Lampung yang ke-341, Pemerintah Kota (Pemkot) setempat mengadakan serangkaian kegiatan.
Mulai dari menggelar lomba jalan sehat berhadiah rumah dan mobil hingga mengundang artis ternama untuk memeriahkan ulang tahun Kota Bandar Lampung.
Berikut ini Bechannel telah merangkum jadwal lengkap serangkaian kegiatan HUT ke-341 Kota Bandar Lampung.
Baca Juga Walikota Eva Dwiana Ajak Masyarakat Meriahkan HUT ke-341 Kota Bandar Lampung
1. Sabtu, 10 Juni 2023, Senam sehat. Lokasi: Taman UMKM Bung Karno
2. Minggu, 11 Juni 2023: Jalan Sehat, Lokasi: Tugu Adipura. Tari Kreasi Millenial, Lokasi: Gedung Semergou. Open Ceremony: Lapangan Saburai 043 Gatam
3. Senin, 12 Juni 2023: Pentas Seni Siswa, Lokasi: Lapangan Saburai 043 Gatam. Pentas Seni Musik Kumpul Bareng Musisi Lampung, Lokasi: Lapangan Saburai 043 Gatam
Baca Juga Diduga Tawuran, Polda Lampung Amankan 9 Anggota Geng Motor
3. Selasa, 13 Juni 2023: Mobile Legend / E-Sport, Lokasi: Mall Bumi Kedaton
4. Rabu, 14 Juni 2023: Performance Solo Song, Lokasi: Lapangan Saburai 043 Gatam